Jalan ke Kampung Halaman Belum Tersentuh, Wakil Rakyat Ini Sentil Pemda Pasaman

- 4 Juli 2023, 21:29 WIB
Kondisi ruas jalan Botung Busuk-Sibintayan, di Mapattunggul, Pasaman. Tampak, truk pengangkut sawit mogok akibat buruknya jalan.
Kondisi ruas jalan Botung Busuk-Sibintayan, di Mapattunggul, Pasaman. Tampak, truk pengangkut sawit mogok akibat buruknya jalan. /Rahmat Wahyudi /

Baca Juga: Cuaca Buruk, BMKG Rilis Peringatan Waspada Gelombang Tinggi di Sumatera Barat

“Ruas jalan itu sulit dilalui ambulans. Jangan sampai jenazah dan orang sakit ditandu untuk melalui jalan tersebut,” ujarnya.

Ia menyebutkan, bahwa Pemkab Pasaman tahun 2023 sudah mengalokasikan anggaran sebesar Rp8,2 Miliar untuk pembangunan ruas jalan tersebut.

Namun kata dia, pengerjaannya, tidak sampai menyentuh ruas jalan yang mengalami kerusakan terparah.

“Sudah mulai dibangun dengan dana Rp8,2 Miliar, tapi tidak sampai ke titik yang sangat parah. Harapan kita, secepatnya dicarikan solusinya,” harap Yulisman. ***

Halaman:

Editor: Irfansyah Pasaribu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah