Bukan Antrian Sembako, Tapi Tradisi Unik Antrian Cium Pengantin

- 16 Juli 2023, 17:26 WIB
Ilustrasi antrian cium pengantin yang menjadi tradisi unik di Swedia
Ilustrasi antrian cium pengantin yang menjadi tradisi unik di Swedia /Diadona/

MARAWATALK - Pernikahan adalah suatu momen sakral dalam menyatukan dua anak manusia untuk membina sebuah rumah tangga.

Sehingga prosesi itu harus berjalan dengan baik yang dinanti-nanti oleh pengantin dan begitu juga dengan tamu undangan.

Tapi gimana ya kalau tradisi pernikahnnya cenderung tidak lazim?

Seperti tradisi unik di Swedia. Disana, memperbolehkan para tamu mencium pengantin.

Baca Juga: Tradisi Unik, Runcingkan Gigi Jadi Simbol Kecantikan di Suku Mentawai

Menariknya, mereka melakukannya secara bergantian. Mungkin kalau di tempat kita semacam tradisi salaman gitu ya.

Tapi kalau di sana dilakukan dengan cara berciuman. Kabarnya, tradisi ini berlaku untuk kedua mempelai.

Jadi, kalau tamu pria boleh mencium pengantin perempuan, sedangkan pengantin prianya akan dicium oleh para tamu perempuan secara bergantian.

Baca Juga: Dilestarikan hingga Sumbar dan Bengkulu, Reog Ponorogo Pantas Go Internasional

Tapi tradisi itu juga berlaku secara acak. Jadi boleh dilakukan atau tidak, dan tidak berlaku sebagai tradisi pernikahan yang kaku.

Mengutip dari laman Off Beat Bride, tradisi unik tersebut biasanya jadi opsi gitu sih. Biasanya pasangan dengan pemikiran terbuka jelas akan menjalankan tradisi unik ini.

Toh mereka orang-orang yang hadir ke pesta atau prosesi pernikahan adalah sosok-sosok yang merek pilih sendiri, bukan sembarangan loh.

Baca Juga: Bubur Suro, Makanan Khas Suku Jawa yang Penuh dengan Filosofi

Karena tidak adanya ketentuan pakem pelaksanaan tradisi ini, biasanya para tamu menjadikan tradisi tersebut sebagai kesempatan mencairkan suasana.

Para tamu pria biasanya juga tak segan ambil antrean untuk mencium pengantin pria.

Baca Juga: Kayia Balimau, Tradisi Pra Nikah yang Wajib Dijalani Para Kaum Hawa di Silayang

Nah, dalam laman Off Beat Bride juga ada yang membagikan pengalaman mereka sebagai pengantin di Swedia.

Pengantin pria ini malah bercerita kalau dia merasa senang mendapat kecupan dari tamu-tamu yang cantik.

Gimana menurut mu nih guys, tradisi ciuman pengantin ini? ***

Diadona

Editor: Irfansyah Pasaribu

Sumber: diadona.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah